Bingung mencari Smartphone murah namun berkualitas, Lenovo
A536 bisa menjadi pilihan anda. Spesifikasi yang dibawa ponsel ini memang cukup
berbobot dan bisa menjadi salah satu opsi terbaik bagi anda. Dilengkapi Android
Kitkat dan processor Quad Core. Spesifikasi yang dibawan Lenovo A536 siap
bersaing dengan Asus Zenfone 4S dan Xiaomi Redmi 1S yang sama-sama hadir untuk
kelas menengah. Dibagian layar, Lenovo A536 telah diberkati oleh layar
berdiagonal 5 inci dengan resolusi qHD 960 x 540 piksel serta masih dibalut
oleh teknologi layar dari IPS LCD serta mempunyai tingkat kerapatan layar
hingga 220 piksel per inci. Sedangkan sistem operasi yang dibawanya ialah
berjalan pada OS Android 4.4 KitKat. Bagi anda yang hobi dengan foto selfie
jangan kawatir, pasalnya smartphone ini telah diberkati kamera utama beresolusi
5 MP lengkap dengan adanya fitur autofokus LED Flash untuk mendukung foto saat
cahaya minim. Nah, yang hobi foto selfie juga disediakan kamera sekunder 2 MP
dibagian depan. Lenovo A536 telah ditunjang oleh baterai berkapasitas 2000mAh.
Harga
Harga Baru Rp. 1,650,000.00
Tahun
Tahun 2014
General
Layar
Ukuran 480
x 854 pixels, 5.0 inches (~196 ppi pixel density) Multitouch
Dimensi
Ukuran/Berat 139.6 x 72
x 10 mm / 148 g
Audio
Fitur Vibration,
MP3 Ringtones
Jack 3,5
mm Jack Audio
Speakerphone Ya
Memory
Internal 8
GB Storage, 1 GB RAM
Eksternal microSD,
up to 32 GB
Data
3G HSDPA 21 Mbps, HSUPA 5.76 Mbps
EDGE Ya
GPRS Ya
WLAN Wi-Fi
802.11 a/b/g/n, Wi-Fi hotspot
Bluetooth v4.0 with A2DP
USB/Port microUSB v2.0
Kamera
Primer 5
MP, 2592 х 1944 pixels, autofocus, LED flash
Sekunder 2 MP
Video Record Ya
Baterai
Talk Time Up to 15 h 30 min (2G) / Up to 12 h
(3G)
Tipe Li-Ion
2000 mAh
Standby Up
to 300 h (2G) / Up to 300 h (3G)
Fitur
OS Android OS, v4.4.2 (KitKat)
CPU Mediatek MT6582M Quad-core 1.3 GHz
Cortex-A7, GPU Mali-400MP2
Browser HTML
GPS A-GPS
Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, Push
Email, IM
Fitur Tambahan Java Emulator, FM Radio, Browser,
Calculator, Camera, Clock, Calendar, Media Player, E-Book Reader, Video &
Audio Recorder
Fitur
Lain
Multiple SIM Dual SIM
GSM-GSM
Video Player MP4/H.264/H.263 player
MP3 Player MP3/WAV/eAAC+/WMA
player
Audio Record Ya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar